Pada hari ini 25 Januari 2023, diadakan program Ngaji Rabu ( JIBU ) Al-Hidayah di Aula Desa Tarajusari. Tausiyah di isi oleh Ust. Ade Samsudin dari Bandung Kota. di Hadiri oleh Kepala Desa Tarajusari beserta Ibu Kepala Desa Tarajusari, Ibu-Ibu Kader, Ibu-ibu PKK, Warga Setempat dan Perangkat Desa.